Wednesday, July 16, 2014

Melembut

Dikisahkan, seorang buta selalu mangkal di sudut pasar di Mekkah. Atas gosip yang didengarnya, orang buta ini kemudian sangat membenci Rasulullah saw. Meski Rasulullah saw tahu kalau orang ini sangat membencinya, namun Nabi saw rutin mengunjungi...
read more...

Sunday, July 06, 2014

Keutamaan Tauhid dan Bahaya Syirik

Oleh: Alahuddin, S.Fil.I., M.Pd.I.* Pendidik di MAN PalopoPada kesempatan kali ini tak lupa saya wasiatkan kepada diri saya pribadi dan kepada kamu muslimin semuanya, agar kita selalu meningkatkan kualitas iman dan taqwa kita, karena iman dan taqwa adalah sebaik-baik bekal untuk menuju kehidupan di akhirat kelak. Telah banyak penjelasan yang menerangkan...
read more...

Toko Raja Oleh-oleh Palopo; Panen Saat Musim Mudik

Toko Raja Oleh-oleh Palopo Oleh-oleh sepertinya menjadi menu wajib bagi setiap orang yang akan mudik. Hal inilah membuat toko yang menyediakan oleh-oleh khas Palopo panen pembeli saat musim mudik tiba. Seperti Toko Raja Oleh-oleh yang ada di Jalan...
read more...

Saturday, July 05, 2014

Air dan Cinta

Air dan Cinta. Air, sifat dasarnya adalah mengalir dan mencari tempat terendah. Jika air itu tidak punya sumber mata air yang jelas, atau air itu hanya berasal dari botol yang ditumpahkan, maka ia akan habis dan kering dalam perjalanannya. Namun...
read more...

Friday, July 04, 2014

Melirik Pedagang Buah Musiman di Bulan Ramadan; Disuplai dari Luar, Raih Keuntungan Lumayan

Penjual buah di PNP Seperti tahun-tahun sebelumnya, bulan suci Ramadan selalu diramaikan oleh para pedagang musiman. Mereka menjamur di sekitaran pasar dan pinggir jalan yang ramai dilewati masyarakat. Keutungan para pedagang ini pun termasuk menggiurkan. Laporan:...
read more...

Thursday, July 03, 2014

Kota Palopo di Tahun ke-12

Aswar Hasan Oleh: Aswar Hasan Ketua KIP Sulsel, Wija To Luwu (Spesial Hari Jadi Kota Palopo ke-12) Tidak terasa, usia kepemimpinan Walikota Palopo HM Judas Amir dan Wakil Walikota Akhmad Syarifuddin telah memasuki bulan ke-12 bersamaan dengan ulang...
read more...

Wednesday, July 02, 2014

12 Tahun Palopo, 12 Bulan JA

Zulham A Hafid Oleh: Zulham A Hafid * Kasubag Humas Pemkot Palopo (Spesial Hari Jadi Palopo ke-12)  Ada berbagai macam terobosan dan pendekatan baru yang dilakukan Pemerintah Kota Palopo setahun belakangan ini. Mulai dari penghapusan iuran...
read more...